Artikel ini menjelaskan bagaimana hubungan antara presiden dan parlemen pasca amandemen UUD 1945 dalam berbagai aspek, seperti pembentukan undang-undang, perjanjian internasional, pengangkatan dan pemberhentian pejabat negara, pemberian grasi, amnesti, abolisi, dan rehabilitasi, penyataan perang dan keadaan bahaya, serta pengawasan dan pemberhentian.
Tag: amandemen UUD 1945
Amandemen UUD 1945 dan Sistem Pemilihan Presiden dan Wakil Presiden
Artikel ini membahas tentang amandemen UUD 1945 dan sistem pemilihan langsung presiden dan wakil presiden yang bertujuan untuk lebih banyak melibatkan peranan warga negara dalam kehidupan berbangsa dan bernegara.